Kamera mundur mobil terbaik sejatinya harus terpasang di semua kendaraan, sehingga bisa meminimalisir hal-hal yang tidak diinginkan terjadi. Terutama ketika parkir atau hal lainnya yang mengharuskan kendaraan mundur.
Selain membeli produk berkualitas, pastikan kamu membelinya di tempat terpercaya. Begitu pun jika melalui online, pastikan untuk membeli di salah satu toko online terbaik di Indonesia.
10 Kamera Mundur Mobil Terbaik
Kamera mundur mobil atau lazim disebut sebagai kamera parkir, memiliki beragam jenis merek yang dijual di pasaran.
Produk ini mempunyai keunggulan serta tingkat harga yang berbeda-beda. Agar memudahkan kalian memperoleh produk yang tepat, berikut Dunia Elektronik rekomendasikan 10 kamera mundur mobil terbaik, seperti dilansir dari Produk Pedia.
1. MRZ-306
Ketika dompet kalian kurang bersahabat, namun kebutuhan akan pemenuhan aksesoris kendaraan harus dicukupi, maka pilihan yang tepat adalah Mrz-306. Produk ini memiliki desain yang sederhana dan unik. Mengenai kualitasnya tidak usah diragukan lagi nih guys.
Dalam produk ini terdapat sensor inframerah, yang dapat membantu kalian melihat kondisi belakang ketika akan memarkirkan kendaraan. Disamping itu, kualitas gambar yang dihasilkan pun cukup jernih guys. Produk ini dijual dengan kisaran harga Rp130 hingga Rp160 ribuan.
2. Peak PKC0BU4 Wireless
Peak PKC0BU4 Wireless mempunyai harga jual sedikit lebih mahal, yakni 900 ribuan. Kamera mundur mobil terbaik ini, mempunyai daya dukung wireless yang memungkinkan kalian dapat melihat hasil tangkapan lensa, tanpa perlu terhubung dengan kabel.
Tak hanya itu nih guys, keunggulan lain adalah kemudahan dalam pemasangannya. Hal ini karena sudah terdapat dudukan dari produk ini. Jadi kalian tidak perlu lagi melakukan pengeboran di bagian tertentu.
3. Kamera Mundur Mobil Terbaik : KDLinks R100
Jenis kamera mundur mobil yang satu ini memang tergolong relatif lebih mahal, dibandingkan dengan jenis lainnya, yakni berada pada kisaran Rp3 jutaan guys. Namun untuk kualitas serta fitur yang ditawarkan sangat lengkap dan bagus.
Dalam satu kali pembelian produk, kalian dapat mendapatkan kaca spion dua lensa atau sekitar 5 inci, IPS yang dapat membantu kalian melihat tampilan gambar dari arah depan maupun belakang.
Resolusi yang ditawarkan untuk kamera mundurnya sekitar 1080p. Sedangkan untuk kamera depannya sekitar 1296P dan untuk derajat wingle angel adalah 280° gimana Keren kan Guys.
4. IsYoung 720P HD Car
Rekomendasi kamera mundur terbaik selanjutnya adalah IsYoung. Hanya dengan harga Rp459 ribuan, kalian sudah bisa mendapatkan kamera mundur yang lengkap, dengan kaca spion yang dapat digunakan untuk melihat tampilan belakang dari mobil kalian.
Tak hanya itu, dalam satu paket penjualan pun kalian masih mendapatkan bonus dengan resolusi monitor 4,3 inci, serta slot kapasitas penyimpanan hingga 32 GB.
5. Kamera Mundur Mobil Terbaik : Redbat
Ingin memiliki kamera mundur berkualitas, namun dana hanya memiliki kisaran Rp300 hingga Rp500 ribuan. Kini kalian bisa mendapatkan kamera mundur dengan harga yang terjangkau. Hal yang terpenting urusan kualitasnya tak usah diragukan lagi nih guys.
Hal tersebut dikarenakan produk ini memberikan gambar yang cukup baik, serta resolusi 480p dan jarak jangkauan mencapai 170° . Gimana keren kan guys?
6. Xiaomi 70 Mai Rear Camera
Salah satu brand produk elektronik yang tengah meramaikan pasar adalah Xiaomi. Perusahaan asal Tiongkok ini, tak hanya mengeluarkan produk smartphone saja, kini juga menghadirkan jenis kamera mobil.
Kamera mundur Xiaomi ini diklaim masuk dalam jajaran 10 kamera mundur terbaik tahun 2022. Produknya memiliki daya jangkau yang luas, yakni sekitar 138°, sehingga mampu membantu kalian menghindari sudut buta di bagian belakang mobil.
Disamping itu, resolusi gambar yang tinggi yakni 720p juga turut mendukung kemampuan untuk menjadi kamera mundur pilihan masyarakat. Harga yang dibanderol untuk jenis ini relatif terjangkau, yakni hanya berada pada kisaran Rp300 hingga Rp400 ribuan saja nih guys.
7. Nakamichi NC-3L
Kamera mundurmobil terbaik selanjutnya, yang kami rekomendasikan untuk kalian beli adalah Nakamichi. Kamera jenis ini memiliki sertifikasi IP68, jadi dijamin anti debu dan anti air.
Disamping itu, produk ini juga diklaim anti goncangan sehingga sudah pasti memiliki ketahanan diatas rata-rata nih guys. Keunggulan lain dari jenis ini adalah daya jangkau kamera yang cukup lebar, yakni 90°.
Hal ini karena adanya sensor color CMD atau foto sensitif chip. Hal yang terpenting, harga yang ditawarkan pun relatif terjangkau, yakni hanya berada pada kisaran Rp70 ribu hingga Rp130 ribuan saja.
8. Auto Vox T1400 : Kamera Mundur Mobil Terbaik
Salah satu jenis kamera mundur terbaik yang paling digemari oleh masyarakat, adalah Auto Vox T1400. Jenis ini memiliki keunggulan berupa fitur pencahayaan otomatis, yang dapat membantu kalian ketika akan melakukan parkir kendaraan.
Disamping itu, jenis inipun sangat cocok diaplikasikan pada beberapa merk mobil seperti Toyota, Honda, Nissan, dan beberapa jenis mobil lainnya.
Untuk mendapatkannya kalian tidak perlu mengeluarkan uang cukup banyak, karena harga yang ditawarkan pun relatif terjangkau, yakni berada pada kisaran Rp160 ribuan saja.
9. Hiro Dynamic Trajectory
Kamera mundur jenis ini layaknya patut untuk kalian miliki. Selain ukurannya yang simpel dan elegan, produk tersebut juga memiliki sifat universal sehingga dapat digunakan untuk semua jenis mobil.
Produk ini juga dilengkapi dengan daya untuk menyesuaikan arah gerak mobil. Tentunya akan sangat membantu ketika akan memarkirkan kendaraan.
Tidak hanya itu, gambar yang dihasilkan pun cukup bagus nih guys. Kalian dapat membelinya dengan Harga kisaran Rp1,2 jutaan.
10. Kenwood CMOS 130 : Kamera Mundur Mobil Terbaik
Rekomendasi yang terakhir adalah Kenwood CMOS 130. Seperti kita tahu, salah satu tantangan yang harus kalian hadapi ketika akan memarkirkan kendaraan di malam hari, adalah daya jangkau pandang yang terbatas.
Kini kalian tidak usah merasa khawatir lagi. Pasalnya sudah hadir kamera mundur Kenwood CMOS 130. Produk ini memiliki keunggulan teknologi naik Edition. Melalui teknologi tersebut, kalian tetap akan melihat kondisi belakang dengan jelas dan jernih.
Untuk mendapatkan produk ini, kalian harus mengeluarkan uang sejumlah Rp750 ribuan saja nih guys.
Itulah ulasan mengenai 10 rekomendasi kamera mundur terbaik. Semoga bermanfaat. Pantau terus duniaelektronik.net untuk mendapatkan info menarik lainnya.